Desain jersey yang polos tentu sudah terlalu mainstrem, nah bagaimana dengan jersey yang bermotif seperti batik?
Tentu ini inovasi terbaru yang patut diacungi jempol.
Desain kaos jersey code Cirblus memadukan warna putih, abu-abu dan warna hitam yang dilengkapi full motif batik di bagian depan dan belakang dari jerseynya.
Selain berguna untuk futsal, jersey ini juga sebagai salah satu bentuk pelestarian budaya Indonesia.
Tentu ini bisa dijadikan ajang promosi ke luar negeri. Bagaiamana, menarik bukan?
Kami Layani dengan Mesin Produksi Terbaik
Tahukah kamu bahwa kami menggunakan mesin merk MIMAKI yang sudah terkenal seantero dunia.
Mesin ini tidak perlu lagi diragukan kualitasnya karena terbukti mampu mencetak desain jersey secara detail dan hasil cetaknnya tidak mudah rusak.
Kamu pun bebas berkreasi untuk menciptakan desain jerseynya dan kami siap membantu proses pengeprinan.
Perlu kamu ketahui bahwa mesin ini sanggup untuk mencetak desain yang full gradasi dan desain yang rumit.
Jenis Jersey
Memang awalnya kami membangun konveksi ini hanya melayani pembuatan jersey sepakbola/futsal saja, namun seiring dengan berjalannya waktu, kami mulai melakukan expansi untuk menciptakan produk yang lainnya.
Kami bisa membuat aneka jersey seperti jersey motocross, jersey racing, jersey badminton, jersey basket, dan semua jersey kategori sport yang ada di Indonesia.
Kami siap mendukung para atlet dalam berlaga di perlombaan tingkat nasional maupun internasional.
Desain kaos futsal Code Cirblus ini bisa kamu pesan sekarang juga.
Tapi ingat pesannya di Garuda Print ya. Akan ada banyak manfaat yang akan kamu
Informasi Pemesanan:
GARUDA PRINT – Jasa Buat Jersey Printing
- JL.Pabelan Baru , Ruko Zada Tower Land no 2A , Pabelan , Kartasura , Surakarta (Area Belakang Kampus UMS – Samping Islamic Centre – Jalan Belakang Goro Assalam )
- No Telp : 0271-7461415
- SMS / WA : 0822 4272 7047